{"id":393,"date":"2011-03-22T13:35:54","date_gmt":"2011-03-22T06:35:54","guid":{"rendered":"http:\/\/www.duaransel.com\/?p=393"},"modified":"2014-05-22T00:58:27","modified_gmt":"2014-05-21T17:58:27","slug":"ransel-packing-list","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/www.duaransel.com\/tips-2\/travel-tips\/ransel-packing-list\/","title":{"rendered":"Ransel Packing List"},"content":{"rendered":"

Semoga artikel ini bisa berguna sebagai panduan mengepak ransel untuk para pecinta backpacking!<\/strong><\/p>\n

Kami telah berkelana selama hampir 2 tahun<\/a>, melewati lebih dari 30 negara. Selama pengelanaan ini, kami masing-masing hanya membawa sebuah ransel berkapasitas sekitar 60L saja. Hidup hanya dari sebuah ransel tidak gampang. Di satu pihak kami harus membawa barang-barang yang memadai untuk segala cuaca dan medan. Di lain pihak, prinsip travel ringan<\/a> harus diterapkan, karena semakin ringan ranselnya, kita bisa bergerak lebih leluasa dan jalan lebih jauh. Ransel berkapasitas 60L cukup besar untuk perjalanan 1-2 minggu, namun bayangkan untuk perjalanan jangka panjang seperti yang kami lakukan.<\/p>\n

Jadi, apa sajakah yang saya bawa?<\/strong><\/p>\n

Tas<\/strong><\/p>\n